Tangan-Tangan Mungil (seri televisi)

seri televisi Indonesia tahun 2013

Tangan-Tangan Mungil adalah serial televisi Indonesia produksi SinemArt yang ditayangkan perdana 12 Juni 2013 pukul 17.00 WIB di RCTI. Serial ini disutradarai oleh Umam A.P. dan dibintangi oleh Qheyla Z. Valendro, Hadijah, dan Alejandro Cool.

Tangan-Tangan Mungil
Genre
SkenarioLintang Pramudya Wardani
CeritaLintang Pramudya Wardani
SutradaraUmam A.P.
Pemeran
Penggubah lagu temaGita Gutawa
Lagu pembuka"Come On (Ayo)" oleh Gita Gutawa
Lagu penutup"Come On (Ayo)" oleh Gita Gutawa
Negara asalIndonesia
Bahasa asliBahasa Indonesia
Jmlh. musim1
Jmlh. episode63
Produksi
Produser eksekutifElly Yanti Noor
ProduserLeo Sutanto
Pengaturan kameraMulti-kamera
Rumah produksiSinemArt
DistributorMedia Nusantara Citra
Rilis asli
JaringanRCTI
Rilis12 Juni (2013-06-12) –
1 September 2013 (2013-09-1)

Sinopsis

sunting

Kila dan mamanya, Alena harus menempati rumah warisan sang kakek, Profesor Arif yang meninggal karena kecelakaan. Tak sengaja, Kila menemukan sebuah boneka besar yang tersimpan dalam bagasi mobil. Boneka tersebut adalah robot ciptaan professor yang paling hebat, di mana dapat berubah sesuai dengan keadaan. Untuk menghindari hal yang tidak diinginkan, Professor Arif sudah memprogram boneka tersebut agar hanya dapat dioperasikan oleh Kila dan Alena. Boneka tersebut bernama Lilu.

Pemeran

sunting
PemeranPeran
Qheyla Z. ValendroKila
HadijahLilu
Alejandro CoolAldo
Aqeela CalistaArin
Suheil FahmiMamat
Sandra DewiAlena
Nada FikaloNada
Cantik SalsabillahCantik
Annie AnwarDiana
Roy MartenProfesor Arif
Galih GinanjarAbdul
Giovani Yosafat TobingBara
Iqbal PakulaRahman
Rahmat ApriliantoZidan
Rio ReifanUmar
Iszur MuchtarSatrio
Pierre GrunoJoyok
Moudy WilhelminaLuna
Mallaki GrunoLilo
Wina MarrinoN/A
Keterangan
  • N/A : Not Available

Pranala luar

sunting